Kamis, 14 Mei 2015

Cara mengganti resolusi game Men of War : Assault Squad 2



Men of War : Assault Squad 2 adalah game RTS (Real Time Strategi) yang mengambil latar waktu Perang dunia kedua. Game ini seri kedua dari game Men of War : Assault Squad yang dirilis pada tahun 2011. Game ini sendiri dirilis pada tanggal 20, Maret 2014.

Men of War : Assault Squad 2 mempunyai fitur single player yaitu skirmish mode yang pemain dapat konflik tank yang banyak hingga sniper stealth mission. Pemain juga bisa bermain dengan multiplayer
 mode dengan mode 1v1, 2v2 hingga 8v8. Game ini benar-benar membawamu ke zaman penuh dengan konflik Perang dunia kedua.

Game ini memiliki kekurangan yaitu tidak bisa mengganti resolusi layar, untuk menggantinya
anda harus mengganti resolusi desktop juga untuk menurunkan/menaikan resolusi layar pada monitor karena game ini mengikuti resolusi layar desktop (Windows)

Untuk menggantinya tetapi tidak mempengaruhi layar desktop anda bisa mengikuti cara berikut ini

1. Masuk ke folder Profil tempatnya di document>My Games>men of bla-bla>profiles>1 (1 misalkan folder profil) 


2. Buka file Options.set dengan notepad dan hapus {mode desktop}

3. Jadinya


4. Masuk gamenya

5.Selamat menikamati

Tags
 Cara mengganti resolusi game Men of War : Assault Squad 2, how to configure resolution men of war assault squad 2, change resolution men of war assault squad 2. MOWAS, Men of War Assault squad 2, Options Men of War Assault squad 2