Sabtu, 25 Oktober 2014

Mengatasi IDM yang bandel "fake serial number"

Selamat pagi/siang/sore/malam !!!

Kali ini saya akan membagikan tips mengatasi IDM yang bandel atau sering muncul fake serial number.
Padahal kita sudah patch sampe berkali-kali tapi malahan tetap muncul juga tetapi IDMnya masih berfungsi dan masih bisa download. Tapi masalahnya hampir tiap menit muncul terus. Jadi bagaimana cara mengatasinya ?
Gambarnya begini

Caranya 
1. Masuk ke idm corenya (tempat idm berada biasanya di C:/Program File/Internet Download Manager)
2. Cari namanya filenya "IDMGrHlp.exe"

 3.Terus di hapus atau dipindahkan ketempat lain

Kenpa bisa seperti itu ?
karena file yang itu masih ori, sedangkan file idm yang buat download dan lain-lain sudah dipatch. File IDMGrHlp cuman ngasih tau doang gak ngefect apa-apa selama kita download. Tapi pas kita buka idmnya nanti ada pesan yang bilangnya file core idmnya kurang satu, abaikan saja soalnya filenya kurang satu ya tadi kita hapus.


Rabu, 15 Oktober 2014

Kenapa kita menekan semprotan kaleng lama-lama malah kalengnya menjadi dingin?

http://www.gobizkorea.com/att/cat/1999-03926/tp_html/img/1999-03926_cat_745460_large_img3_2.JPG
Apakah kalian tau semprotan kaleng ? Ya semprotan kaleng banyak sekali dijumpai dalam kehidupan sehari-hari, contohnya saja parfum axe.

Kaleng adalah lembaran baja yang disalut timah. Bagi orang awam, kaleng sering diartikan sebagai tempat penyimpanan atau wadah yang terbuat dari logam dan digunakan untuk mengemas makanan, minuman, atau produk lain. Dalam pengertian ini, kaleng juga termasuk wadah yang terbuat dari aluminium.
Kaleng timah (tin can) merupakan pengembangan dari penemuan Nicolas Appert pada dasawarsa 1800-an. Produk ini dipatenkan oleh seorang berkebangsaan Inggris, Peter Durand pada 1810. Berkat penemuan produksi massal, pada akhir abad ke-19, kaleng timah menjadi standar produk konsumen. Timah dipilih karena relatif tidak beracun dan menambah daya tarik kemasan karena berkilat dan tahan karat.

 Semprotan kaleng memiliki

Minggu, 28 September 2014

About Rammstein Band



Rammstein adalah sebuah band Industrial Metal German, yang dibentuk di Berlin, Rammstein terkenal dengan aliran musiknya NDH-scene, sama seperti Oomph! dan Die Krupps. Aliran musik mereka sering disebut Tanz-Metal (lit. "Dance Metal").Dibentuk tahun 1994, mereka sudah menjual 22 juta album rekaman diseluruh dunia. Nama Rammstein diambil secara tidak langsung dari kota kecil di Jerman Barat, yakni Ramstein, kota yang terdapat pangkalan militer Amerika Serikat, dan di kota itu jugalah pernah terjadi kecelakaan dalam pameran kedirgantaraan Blok Barat pada 1988. Salah satu lagu mereka yang berjudul "Rammstein", sebenarnya lebih ditujukan untuk mengenang peristiwa tragis tersebut daripada menjadi lagu mengenai band itu sendiri.



Rammstein dibentuk pada tahun 1994 dan tak pernah berganti anggota. Keenam personil band ini memang berasal dari band yg berbeda-beda. Pada awalnya, Till, Richard, Ollie, dan Schneider lah yg berencana membentuk sebuah band, lalu Flake dan Landers ikut bergabung dan terbentuk lah Rammstein. Nama Rammstein diambil dari nama sebuah kota Ramstein-Miesenbach, situs Bencana Pangkalan Udara Ramstein pada tanggal 28 Agustus 1988. Salah satu lagu mereka yg berjudul "Rammstein" menceritakan tentang kejadian ini, lagu ini adalah salah satu lagu mereka yg paling terkenal.

Walaupun lagu yang mereka bawakan tidak dalam bahasa Inggris, band ini cukup terkenal di luar Jerman, dan mempunyai basis penggemar yang kuat di Eropa Barat, Rusia, Amerika Utara, Tengah, serta Australia. Dan dengan peluncuran album "Reise, Reise" pada 2004, mereka menjadi band Jerman paling fenomenal di belantika musik internasional. Lagu-lagu mereka juga selalu menempati urutan sepuluh besar di Jerman.
 

Band ini sangat dikenal dengan aksi panggung nya yg heboh dan menggunakan banyak api. Pertama2 ane bahas dulu tentang personil nya



Till Lindemann
 Till Lindemann adalah vokalis band ini. Ia dikenal dengan suara nya yg berat dan juga cara pengucapan nya yg khas, dimana ia selalu menekankan semua "R" dan "Ach" pada liriknya. Ia adalah seorang pyrotechnician, ia memutuskan untuk menjadi seorang pyrotechnician akibat sebuah kecelakaan di Reptow Arena, Berlin 27 September 1996 dimana ia tak sengaja membakar properti panggung dan menimpah beberapa penonton 


http://fc02.deviantart.net/fs71/f/2012/360/b/2/till_lindemann_2010_by_rammcutegirl-d5p7aot.jpg
 
 
Richard Z. Kruspe
 
Richard Zven Kruspe adalah Lead Guitar band ini. Dulu nya ia

Senin, 25 Agustus 2014

Penampakan Komedo Dengan Mikroskop Digital

Hai ! Kali ini saya memposting penampakan komedo dengan mikroskop digital. Komedo kerap muncul di hidung dan terlihat hidung kusam dan ada bintik-bintik hitam yang membuat kita kurang percaya diri.

Komedo yang terbuka (Blackhead), terlihat seperti pori-pori yang membesar dan menghitam. Komedo yang tertutup (whitehead) memiliki kulit yang tumbuh di atas pori-pori yang tersumbat sehingga terlihat seperti tonjolan putih kecil. Jerawat jenis komedo ini disebabkan oleh sel-sel kulit mati dan sekresi kelenjar minyak yang berlebihan pada kulit.

Nah di bawah ini foto-foto yang saya jepret dari kamera Samsul Nebula Core dengan tambahan lensa dari laser mainan dan saya mengambil komedonya punya saya sendiri dengan biore pore pack.

1. Sebelum dibesarkan lagi oleh hp kamera

Rabu, 20 Agustus 2014

Apa Saja Yang Anda Bisa Lakukan di LCD Test ? (khusus hp samsung)

Hai ketemu lagi, saya kali ini mengepost tentang yang bisa di lakukan di LCD test ? Bagi yang gak tau coba di dial trus masukan ini *#0*# akan muncul seperti ini ( hp android dan ane lagi pake samsul nebula core )

Trus apa ini gan ? Di situ anda bisa ngetest hp anda bisa ngetest hp agan contohnya sensor. Di sensor anda bisa melihat accelerometer, proximity meter dan magnetic sensor ( tiap hp beda contohnya note 3 lengkap tuh sensornya)

Disini anda bisa makai kompas dengan magnetic sensor tapi jangan dekat dengan benda magnet, Accelerometer memberi tahu anda tentang posisi hp dengan X,Y,Z dan proximity sensor ngetest seberapa dekat dengan hp anda (sensornya bisa dlihat di atas hp)

Nah langsung aja ke

Upgrade Flame Thrower

Hai semua, kali ini saya mengepost flame thrower yang sudah di upgarde, sebelumnya saya mengepost cara membuat flame thrower (very simple) tapi saya memberikan parts upgrade biar greget !

1. Siapkan sumbu kompor
2. Lakban
3. Almunium Foil (nutupi lakban)
4. anti nyamuk hit

ini dia penampakannya !!!


Minggu, 10 Agustus 2014

15 Cara Agar Terlihat Serius Bekerja Walau Tidak Sedang Melakukan Apa - Apa



Serius saat bekerja memang penting, tapi terkadang kita membutuhkan sedikit waktu untuk istirahat agar sedikit lebih fresh. Dan berikut ini beberapa tips buat kamu untuk mengambil sedikit waktu saat bekerja tetapi tetap terlihat sedang sibuk.


Buat dan taruh "To-Do List" di meja kerja mu


Ini merupakan hal paling dasar dalam "mengelabui" orang lain, ketika kamu membuat To-do list dan memasangnya di meja kerja, kamu akan terlihat super produktif.
Dan kamu akan punya bahan omongan ketika bos sedang menanyai atau mengecekmu.
Ketika kamu telah menyelesaikan suatu tugas di list tersebut, jangan lupa untuk mencoretnya dengan jelas sehingga orang di sekitarmu bisa melihat g̶a̶r̶i̶s̶ ̶c̶o̶r̶e̶t̶a̶n̶ ̶i̶t̶u̶!


Siapkan Window 'Tipuan' Untuk Kepentingan Darurat!


Setelah hal paling dasar, saatnya mengutak atik window komputermu agar terlihat sangat serius mengerjakan sesuatu. Dengan menambahkan window "pekerjaan kamuflase", seperti spreadsheet, atau page inbox email kerjamu.
Pastikan window - window tersebut sangat mudah dijangkau mousemu, kalau perlu hanya dengan 1 klik maka voila! kamu pun terlihat asyik dengan tugasmu.


Minumlah Banyak Air

Memang air sangat penting untuk kesehatan, tetapi bukan itu maksud dari meminum banyak air, lalu?
Meminum banyak air memberikan sedikit waktu untuk kita agar bebas, karena otomatis kita akan sering ke toilet untuk memenuhi panggilan alam.
Tidak mungkin bos-mu akan berkata "Kamu terlalu sering kencing!". Jadi gunakan waktu kencing-mu sebaik - baiknya ya!


Beri warna pada semua tulisan!

Rabu, 06 Agustus 2014

Mengapa Benda Tampak Bergelombang Saat Udara Panas?

Saat sedang berjalan di tengah hari yang sangat panas, gedung, jalan, dan mobil akan terlihat bergelombang. Mengapa bisa begitu?


Pada saat hari yang sangat panas itu terjadi pembiasan cahaya dari benda yang kita lihat ke mata kita melalui media yang berbeda. Akibatnya, benda tersebut hanya terlihat bergelombang di mata kita.

Bagaimana bisa cahaya benda itu dibiaskan melalui medium yang berbeda? Padahal hanya ada udara di antara benda dan mata kita?

Ya, memang hanya ada udara panas, tetapi panasnya juga berbeda-beda, tergantung panas yang diberikan oleh bumi kepada udara tersebut. Perbedaan temperatur ini ternyata juga mempengaruhi pembiasan cahaya yang melaluinya.

Akibatnya, cahaya benda tersebut yang melewati udara dengan temperatur yang berbeda-beda akan dibiaskan dengan sudut yang berbeda-beda pula, sehingga terlihat berlekuk-lekuk oleh mata kita.



Lalu bagaimana benda tersebut bisa tampak bergelombang?


Jangan lupa bahwa udara panas cenderung naik ke atas. Yang terjadi pada udara di depan kita adalah perpindahan udara panas dan sejuk. Udara panas akan naik dan digantikan oleh udara sejuk.

Kemudian, ada udara panas lain yang naik menggantikan udara sejuk itu. Demikian seterusnya. Pola udara panas-sejuk-panas inilah yang membuat cahaya yang diterima oleh mata kita dibiaskan dengan sudut yang berganti-ganti, sehingga tampak bergelombang di mata kita.

Rabu, 09 Juli 2014

Digital Microscope very simple !

Hello semua ! Guten Morgen ! Kemabali lagi di label how to, disini penulis akan menujukan bagaimana sih atau apa sih itu "Digital Microscope ?" Digital Microscope adalah mikroscope versi digital yang dimana microsopenya memakai alat bantu digital, saya memakai kamera handphone Samsul Nebula Core.
Oke langsung saja


 
Ini dia contoh dari staples yang di perbesar

 
Penampakan asli jika kamera hp gak dipasang lensa tambahan
 
Ini di perbesar lagi pake kamera hp


 
Ni dia lensanya dari laser di lele terus ane masukan di tutuannya

Kalo cara ane, objek di meja trus sumber cahaya harus cukup dan gak kalah penting cari fokusnya dulu
dengan cara naikan trununkan hpmu sampe jelas gambarnya trus bisa dibesarkan lagi dari kamera hpnya

SEKIAN, END, ENDE 


Rabu, 25 Juni 2014

Mengenal Listrik (Makalah)

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang
Kebutuhan manusia di zaman modern ini semakin meningkat dari tahun ke tahun. Mulai dari kebutuhan pokok hingga kebutuhan bukan pokok. Perusahaan-perusahaan besar mulai berinovasi dan mengembangkan model-model barang mereka agar kebutuhan masyarakat terpenuhi contohnya listrik.
Masyarakat sangat membutuhkan listrik untuk keperluan mereka dan menjadi kebutuhan pokok mereka karena semua alat-alat hanya bisa di jalankan dengan listrik contohnya TV, HP, komputer dan lampu. Untuk menghasilkan listrik di butuhkan pembangkit listrik contohnya  PLTU (Pembangkit Listrik Tenaga Uap). Selain menghasilkan listrik dari pembangkit listrik ada juga batteri untuk perangkat elektronik yang kecil contohnya radio, HP dan senter.
Listrik memang menjadi kebutuhan pokok masyarakat tetapi kita hanya bisa mengunakan tanpa mengenal cara kerja dan komponen apa saja pendukung listrik. Di sini penulis akan menjelaskan dasar apa itu listrik.
1.2 Rumusan Masalah
1. Apa perbedaan Arus listrik Ac dan Dc ?
2. Bagaimana cara kerja sebuah Pembangkit Listrik Tenaga Uap ?
3. Kenapa bisa terjadi korselting ?
4. Kenapa kita bisa terkestrum ?




BAB II
2.1 Pembahasan
Perbedaan Arus Listrik AC dan DC
AC adalah kependekan dari Alternating Current yang artinya arus bolak-balik sedangkan DC adalah kependekan dari Direct Current yang artinya arus searah. Kedua istilah itu perlu diketahui dan dipahami sebelum lebih jauh memperdalam pengetahuan di bidang elektronika dan listrik. AC dan DC adalah jenis tegangan atau arus listrik dengan karakteristik, sifat, dan bentuk gelombang yang berbeda, namun satuan dan besaran-besarannya sama yaitu: Volt (V) untuk satuan tegangan, Ampere (A) untuk satuan arus, dan Watt (W) untuk satuan daya.  Jika suatu alat menggunakan sumber tegangan AC, maka arus yang mengalir pada perangkat tersebut adalah arus AC, demikian juga jika suatu alat menggunakan sumber listrik DC, maka arus yang mengalir adalah arus DC. Untuk melihat perbedaan bentuk gelombang antara tegangan AC dan DC dapat digunakan alat ukur Oscilloscope.
Oscilloscope yang dilengkapi dengan tabung sinar katoda berfungsi untuk memproyeksikan sinyal listrik ke layar tabung katoda menjadi bentuk gelombang yang dapat dilihat, diamati, dan dipelajari. Seiring kemajuan teknologi, kini Oscilloscope sudah dalam bentuk perangkat digital dengan fitur yang lebih lengkap dan lebih sempurna. Dengan bantuan oscilloscope, hal-hal berikut ini dapat kita lakukan:
  1. Melihat dan mengamati bentuk gelombang listrik
  2. Mengukur tegangan peak to peak (puncak ke puncak)
  3. Dapat melihat suatu distorsi gelombang listrik
  4. Dapat melihat lebar fulsa, periode, dan waktu dari dua sinyal
  5. Mengukur frekuensi gelombang listrik
Contoh Sumber Tegangan AC

Cara Menghidupkan Lagi Batteri laptop Yang Sudah Mati

Revive a Dead Laptop Battery Step 1.jpg 
1. Taruh batterai laptopmu di kantong plastik
2. Taruh batterai laptop di kulkas / freezer sekitar 12 jam
Revive a Dead Laptop Battery Step 3.jpg 
3.Keluarakan dari kulkas/freezer dan lap dengan handuk dan hangatkan dalam suhu ruangan

Revive a Dead Laptop Battery Step 4.jpg 
4.Taruh lagi batteraimu ke laptopmu

Revive a Dead Laptop Battery Step 5.jpg 
5.Charge batterai laptopmu sampai penuh lalu biarkan sampai habis total. Ulangi langkah ini 3-4 kali

Revive a Dead Laptop Battery Step 6.jpg 
6.Batterai mati bisa di pakai lagi tetapi tidak sepenuhnya pulih

Sumber

Selasa, 24 Juni 2014

Daftar Lagu di Radio Playback GTA SA

http://img4.wikia.nocookie.net/__cb20090531150732/gtawiki/images/4/4b/Playback_FM.jpg 
Hai ! bagi yang pencinta game GTA SA pasti tidak asing dengan radio, radio yang ada kendaraan lo !
Bagi yang penyuka radio Playback tapi gak tau nama lagunya langsung aja ke daftarnya

Me& The Biz
Warm It Up Kane
Road to the Riches
Rebel Without a Pause
It Takes Two
I Know You Got Soul
Brand Nubian
Childern Story
B.Y.S
Critical Beatdown
The Vapors
The Godfather


Kalo mau download cari aja di om google trus download deh. Kalo masih susah nyarinya coba search gini
"Download Mp3 free bird"

sumber Game GTA SA
Tool Alci' SAAT GUI FrontEnd 1.0

Senin, 23 Juni 2014

Daftar Lagu di Radio X GTA SA

http://media.gtanet.com/images/361_gtasa_radiox.jpg 
Hai ! bagi yang pencinta game GTA SA pasti tidak asing dengan radio, radio yang ada kendaraan lo !
Bagi yang penyuka Radio X  tapi gak tau nama lagunya langsung aja ke daftarnya

Midlife Crisis
Movin' on Up
Personal Jesus
Mother
Unsung
Cult Of Personality
Hellraiser
Kiling In the Name
Welcome to the Jungle
Been Caught Srealing
Rusty Cage
Pretend We're Dead
Fools Gold
Them Bones
Plush


Kalo mau download cari aja di om google trus download deh. Kalo masih susah nyarinya coba search gini
"Download Mp3 free bird"

sumber Game GTA SA
Tool Alci' SAAT GUI FrontEnd 1.0


Penjelasan Dalam Sains Mengapa Langit Berwarna Biru Sedangkan Sore Menjadi Kuning

http://miriadna.com/desctopwalls/images/max/Villa-view.jpg

Matahari memiliki cahaya putih, tapi membawa spektrum warna merah, kuning, hijau, biru dan ungu. Semua berjalan memasuki bumi, mengapa hanya warna biru yang terlihat di siang hari.

Spektrum gelombang warna merah memiliki rentang paling panjang, sedangkan biru memiliki gelombang paling pendek. Susunan warna dari cahaya matahari aslinya berwarna putih, dan berisi beberapa warna seperti gambar bawah.

Permukaan bumi dengan posisi menghadap matahari langsung mendapatkan cahaya tegak lurus dari cahaya matahari. Tapi di permukaan atmosfer bumi terdapat gas seperti molekul air, oksigen dan nitrogen. Spektrum warna biru akan membias


Cahaya spektrum biru dengan gelombang warna lebih pendek akan membias dan menyebar di langit. Membuat warna lebih biru.



Bagaimana dengan cahaya lain seperti kuning, hijau, dan merah. Karena panjang gelombang ke 3 warna ini relatif lebih panjang, ke 3 warna tersebut relatif tidak terhalang dan tetap menerobos masuk ke bumi dan menjadi satu warna yaitu kuning. Sehingga matahari akan terlihat langsung dengan warna kuning.


Mengapa langit berwarna kuning atau merah ketika matahari terbit atau terbenam.
Penjelasannya sederhana. Ketika matahari terbenam maka jarak lintasan cahaya matahari harus melalui atmosfer lebih jauh. Lintasan sinar harus melalui atmosfer lebih panjang lagi dibanding waktu siang, maka kuning, ungu dan merah juga membias. Lalu kemana warna biru, pastinya sudah terhalang dan tidak terlihat lagi oleh mata.

Daftar Lagu di Radio K-DST GTA SA

http://img2.wikia.nocookie.net/__cb20140209073313/gtawiki/images/d/d2/K-DST_Icon.jpg

Hai ! bagi yang pencinta game GTA SA pasti tidak asing dengan radio, radio yang ada kendaraan lo !
Bagi yang penyuka radio K-DST tapi gak tau nama lagunya langsung aja ke daftarnya

Running Down a Dream
Barracuda
Woman to Woman
Young Turks
Somebody Up There Likes Me
Somekind Wonderful
Strutter
Hold The Line
Green River
Eminence Front
A Horse with No Name
Slow Ride
White Wedding
Get Down to It
Two Ticket to Paradaise
Smokin
Free Bird

Kalo mau download cari aja di om google trus download deh. Kalo masih susah nyarinya coba search gini
"Download Mp3 free bird"

sumber Game GTA SA
Tool Alci' SAAT GUI FrontEnd 1.0

Kamis, 29 Mei 2014

5 Cara Kreatif Memanfaatkan Botol Plastik Bekas di Rumah

Kalau di rumah banyak terdapat botol plastik bekas, sebaiknya jangan dulu dibuang ke tempat sampah. Hal tersebut dikarenakan, ada sejumlah manfaat lain yang dimiliki oleh kumpulan botol yang sudah terpakai itu. Selain menghemat biaya, Anda pun bisa berkreasi dengan bebas untuk memanfaatkannya. Seperti dikompilasi dari laman aquila-style, berikut 5 cara kreatif untuk memanfaatkan kembali botol plastik bekas yang ada di rumah.


Wadah Bahan Makanan
Bagian atas botol plastik bekas bisa dimanfaatkan untuk menjadi pengikat kantung makanan (biji-bijian atau bubuk) yang keren.




Alat Penyiram
Cara terbaik memanfaatkan botol plastik bekas adalah dengan

Waspada, Apakah Galon Isi Ulang Yang Anda Pakai Sudah Sesuai Standar?

Air adalah sumber utama kehidupan, tanpa air manusia bisa mengalami dehidrasi yang berujung pada kematian. Terlalu banyak artikel yang membahas tentang nilai penting air bagi kehidupan manusia, dan hampir semuanya menyampaikan bahwa air memang komponen utama dalam kehidupan manusia.
Karena betapa pentingnya air, maka begitu banyak perusahaan-perusahaan air yang berdiri di dunia, bahkan di Indonesia sendiri akan begitu banyak perusahaan-perusahaan yang memproduksi air yang dapat kita lihat baik itu sifatnya perusahaan air kemasan, depot air minum maupun air isi ulang standard.

Namun, apakah kita sadar kalau air minum isi ulang/galon yang selama ini kita konsumsi dapat tercemar bakteri, lumut, dan kotoran akibat depot pengisian air tidak sesuai standar?

Disini ane akan jabarkan beberapa hal yang kita semua musti tahu mengenai air minum isi ulang yang kita konsumsi. Let's check it

Bagaimana proses air saat berada di depot pengisian?
Proses Penyaringan Air Minum Isi Ulang

Ada berbagai macam proses penyaringan isi ulang yang ada dipasaran dari yang seder hana hingga yang berteknologi terkini. Yang akan ane sampaikan adalah teknologi sederhana dan murah yang umumnya dipakai di depot-depot pengisian yang sering kita temui.

Keterangan :
1. Pompa semi jet (dianjurkan penggunaan stainless steel)
2. Filter Media ---> umumnya pasir silika bangka akan lebih baik penggunaan antracite atau ferro
3. Filter Media ---> karbon aktif (gunakanlah karbon yang berkualitas baik dengan nilai absorb 900 keatas)
4. Filter catridge --->banyak isi ulang menggunakan lebih dari 4 buah ... tetapi kesemuanya tergantung kualitas dari catridge itu
5. Ozone processor
6. Pipa foodgrade ---> usahakan jangan menggunakan pipa PVC yang tidak foodgrade karena akan menjadi sarang bakteri pada sambungan pipa yang terkena lem, gunakan hanya pipa tanpa lem dan pergunakan siku yang seminimal mungkin
7. Ultra violet ---> sesuaikan UV dengan flow pompa agar bakteri tidak lolos
8. Sistem pengisian .---> selalu tertutup rapat agar mencegah kotoran dan bakteri udara menyebar, bila memeungkinkan gunakan UV Ruang tapi .... awat radiasinya berbahaya terkena kulit dan mata
9. Sistem pencucian galon dan pembilasan galon ---> gunakan bahan kimia yang aman untuk dikonsumsi sehingga tidak terjadi efek samping

Pemasangan ozone juga

Sabtu, 24 Mei 2014

Warisan Baik Dari NAZI Yang Masih Digunakan Hampir Di Seluruh Dunia



1. Pelarangan Pembedahan Makhluk Hidup

Nazi Jerman adalah negara pertama yang melarang pembedahan makhluk hidup di dunia, memberlakukan larangan total pada bulan April 1933. Ukuran untuk melarang pembedahan makhluk hidup menjadi perhatian besar dan diajukan untuk Reichstag awal 1927. Perwira tinggi Nazi seperti Hermann Goring, Heinrich Himmler dan Adolf Hitler sangat prihatin tentang konservasi satwa, khususnya yang berkaitan seperti bagaimana binatang dibantai.

Kebanyakan undang-undang perlindungan satwa saat ini di Jerman, dan di dunia, berasal dari undang-undang yang diajukan oleh Partai Nazi. Hal ini jelas sangat ironis sementara di satu sisi mereka membela kehidupan hewan langka, sementara di sisi lain mereka dengan kejam membantai Katolik, homoseksual, Gipsi, dan Yahudi.

Hermann Goring, yang diangkat sebagai

Selasa, 20 Mei 2014

SimCity 5 review + Download torrent Razor

 
Seperti tahun 2003 yang SimCity 4 , SimCity baru ini menggunakan peta daerah dibagi menjadi zona dimainkan yang berinteraksi satu sama lain , mengangkut penumpang dan memungkinkan untuk tingkat spesialisasi di zona tertentu . Tidak seperti luas megalopolis SimCity 4 yang dibuat dari kotak besar ubin terhubung , zona wilayah SimCity baru yang dipisahkan oleh celah ( memikirkan peta kereta bawah tanah di mana Anda bermain stasiun tapi tidak garis antara ) . Pemilihan daerah saat ini mendukung sesedikit dua dan sampai 16 zona .SimCity sangat user friendly dan ciri khas

Baju Anti Radiasi


PERANG nuklir adalah sesuatu yang harus dihindari oleh seluruh umat manusia yang mendiami planet Bumi satu-satunya ini, terutama bagi negara-negara yang berpotensi memiliki senjata pemusnah massal ini, mereka mesti mengendalikan teknologi riskan ini untuk manfaat yang lebih besar bagi kesejahteraan umat manusia. Peristiwa Hirosima dan Nagasaki, biarlah menjadi kenangan kelam dan sekaligus pelajaran bagi umat manusia, jangan sampai terulang lagi.

Namun demikian, bencana nuklir yang disengaja maupun tak disengaja selalu saja terjadi. Ingat peristiwa kebocoran nuklir di Chernobyl, atau yang baru-baru ini terjadi, serangan Israel ke Jalur Gaza, Palestina yang diduga melibatkan bom berbahan radioaktif. Untuk hal inilah umat manusia perlu memiliki perlindungan dari hal-hal yang tak terduga ini, upaya-upaya preventif juga diperlukan, salah satunya yang dilakukan oleh RST, sebuah perusahaan yang mengembangkan sistem perlindungan personel terhadap ionisasi dan radiasi nuklir.

RST atau Radiation Shield Technologies, berhasil melakukan terobosan teknologi dengan membuat sistem perlindungan yang siap pakai. Demron, demikian mereka menyebutnya, sebuah teknologi berbasis nano untuk bahan pelindung pertama di dunia yang dirancang tahan berbagai jenis bahan kimia, biologi, radiologi dan bahkan kecelakaan insiden nuklir sekalipun.

Menurut RST, Demron terdiri dari sebuah senyawa polimer nano antiradiasi yang digabung di antara lapisan kain dan diproduksi menjadi pakaian pemblokir radiasi nuklir. Pakaian ini terbuat dari logam cair yang bebas timah hitam, bebas racun maupun PVC. Dari uji coba di Lawrence Livermore National Laboratory, bahan ini terbukti mampu memblokir sinar gamma, sinar-X dan emisi nuklir lainnya. Baju antiradiasi ini telah digunakan oleh NATO, NASA, garda nasional, Angkatan Laut AS, juga beberapa negara telah memanfaaatkannya seperti, Uni Emirat Arab, Korea Selatan, China, Arab Saudi dan Australia.

Sayangnya, Demron sangat berat, bobot "kain" ini sekitar 6 pon per kaki persegi. Lembaran seukuran 6 x 6 inchi saja bobotnya bisa mencapai 200 pon lebih, tak aneh karena ini adalah perisai portabel yang menawarkan perlindungan dari sumber-sumber energi tinggi.

Contoh-contoh pakaian yang dibuat dari Demron di antaranya berbentuk pakaian seluruh badan, rompi, selimut dan celemek yang diperuntukan bagi keperluan militer maupun medis. Produk yang telah dipatenkan ini bisa Anda pesan secara online di situs RST, www.radshield.com. Mau tahu harganya? Selembar selimut nuklir diharga mulai dari $6,499.99 atau kira-kira Rp 76 juta, pakaian pas badan lengkap dihargai mulai $1,399.99 (Rp 16 juta), celemek berharga $699.99 (Rp 8 juta).

Jumat, 16 Mei 2014

Ini Jawaban Lalat Buah Pintar Membedakan Rasa

Bila kamu melihat lalat buah, mereka bisa membedakan buah yang manis dan tidak. Walau dalam satu pohon sekelompok buah matang bersamaan, ada yang lebih digemari dan tidak. Karenanya, petani sering membungkus buah agar tak diganggu hama.

Kehebatan serangga menentukan sumber makanan terbaik menjadi pertanyaan sejak lama. Kuncinya ada pada reseptor. Setiap jenis serangga memiliki reseptor perasa - protein baru - yang bisa merasakan adanya bahan kimia pada sumber makanan. Tak hanya membuat pilihan penting terkait makanan, tetapi juga pasangan, atau lokasi menempatkan telur-telur mereka.

Meskipun reseptor serangga sudah ditemukan lebih dari satu dekade lalu, bagaimana mereka mengenali bahan kimia yang beragam tetap menjadi teka-teki dan tantangan yang belum terjawab - sampai sekarang. Karena itulah, para peneliti di University of California mencari tahu lebih jauh fungsi reseptor tersebut. Lalat buah dipilih karena "Rasa manis berfungsi sebagai indikator dari nilai gizi, dan lalat, seperti banyak hewan lain, suka dengan yang manis-manis," ujar Anupama Dahanukar, asisten

Leidenfrost Effect, Percobaan Reaksi Fisika yang Menakjubkan

Sebagian dari Anda mungkin sudah mengenal Efek Leidenfrost, yaitu fenomena dimana cairan yang kontak dengan suatu bahan yang jauh lebih panas dari titik didih cairan itu, akan menghasilkan lapisan uap isolasi yang menjaga cairan agar tidak menguap dengan cepat.

Fenomena ini paling sering terlihat ketika memasak, setetes air dalam panci yang suhunya jauh diatas titik didih air atau di atas titik Leidenfrost, maka tetesan air tersebut akan bergulir di panci dan membutuhkan waktu lebih lama untuk menguap daripada di dalam panci yang suhunya dibawah titik Leidenfrost (tapi masih di atas titik didihnya).


Efek ini juga menjelaskan mengapa tangan kita baik-baik saja walaupun dituangkan nitrogen cair. Nitrogen memiliki titik didih −196°C, dan suhu tubuh manusia adalah sekitar 37°C, ini sangat

3 Fenomena Paranormal Aneh di Irlandia

Irlandia terkenal karena mitologinya yang begitu banyak. Dari Leprechaun dan peri, Banshee, serta banyak lagi. Sebagai negeri penuh mitos, maka nuansa mistik bukan hal yang aneh, seolah jadi warna budaya setempat. Dari berbagai kisah misteri di Irlandia, tiga berikut ini lumayan menyeramkan.


1. Patung Maria Ballinspittle
 
Ada banyak patung Perawan Maria yang dikatakan memiliki elemen misterius, dan pada umumnya patung tersebut menangis ataupun berdarah. Tetapi pada tahun 1985, patung Perawan Maria di Irlandia memiliki kemampuan yang lebih besar, yakni bisa bergerak.

Patung bergerak Perawan Maria Ballingspittle pertama kali dilihat oleh perwira polisi yang melihat patung tersebut melayang di dalam gereja. Awalnya,

Kamis, 15 Mei 2014

Rainbow Project, Percobaan Paling GIla Albert Einstein

Rainbow Project (Philadelphia,Pennsylvania - sekitar 28 Oktober 1943)
Ilmuwan satu ini memang benar-benar tak perlu diragukan lagi kejeniusannya, membuat sebuah uji coba menteleportasikan benda ketempat yang lain, Menurut teori Albert Einstein, mengatakan bahwa dalam perhitungan ilmiah, manusia tidak hanya berurusan dengan lebar, tinggi dan panjang, tetapi juga dengan satu dimensi lain, yaitu waktu. Sebuah teori Einstein menyatakan